3 langkah Cara Mengatasi Eror E024 CANON IR 3570

nah kali ini saya akan menjelaskan kode eror E024 dari mesin canon ir 3570 yang sering terjadi pada mesin anda, saya bisa membantu anda dengan cara 3 langkah berikut

Daftar isi [Tampil]
3 langkah Cara Mengatasi Eror E024 CANON IR 3570  - Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan mengenai kode-kode eror yang sering terjadi pada mesin fotocopy anda, mungkin kode ini terbilang cukup berat karena lebih parah dari kode-kode eror biasanya yang sudah terjadi.

3 langkah Cara Mengatasi Eror E024 CANON IR 3570


nah kali ini saya akan menjelaskan kode eror E024 dari mesin canon ir 3570 yang sering terjadi pada mesin anda, saya bisa membantu anda dengan cara 3 langkah berikut : 

1. Seperti menghadapi code error yang lainnya, pertama anda perlu melakukan Clear pada mesin, agar memory hilang dan siapa tau dengan cara ini , kode error bisa hilang. 

2, Bersihkan hubungan soket-soket tersebut, guna menghilangkan kotoran toner yang barangkali menghambat hubungan arus, semprot dengan WD atau semacamnya, kemudian bisa di test kembali, siapa tau dengan cara ini error 024 bisa diperbaiki tanpa harus mengganti sparepart 


3. Mengganti sensor toner, jika kedua langkah diatas hanya mampu menyelesaikan sesaat maka tiada cara lagi selain mengganti sensor toner ini, dan tidak lupa anda juga mesti melakukan pengecheckan terhadap sambungan kabel siapa tau ada kable yang tidak ada hubungan dengan sensor namun kondisinya putus.


Demikianlah artkel tentang 3 langkah Cara Mengatasi Eror E024 CANON IR 3570.
semoga artikel yang saya tulis ini mudah dipahami, agar anda bisa menerapkan kedalam mesin fotocopy anda.
semoga bermanfaat dan teimakasih sudah berkunjung blog kami.

0 Response to "3 langkah Cara Mengatasi Eror E024 CANON IR 3570 "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

Silakan Subscribe Channel Saya